Minggu, 01 November 2015

Forever Love - Cerpen Cinta



FOREVER LOVE
Karya Alifiant Jerry Kumara


PONOROGO, adalah sebuah kota kecil yang tenang dan damai. Kota ini, terkenal dengan kesenian REOGnya. Itulah yang membuat aku bangga dengan kota ku ini. Namaku Andi. Umur 17 tahun. Aku memang bukan kelahiran sini. Tetapi, aku sangat senang tinggal di kota yang menurut orang banyak siih, �Terpencil�. Hmm� aku tinggal di sini bersama kedua orang tuaku,

Kamis, 15 Oktober 2015

Sekuntum Kenangan Buat Sepotong Senja - Cerpen Cinta Romantis



SEKUNTUM KENANGAN BUAT SEPOTONG SENJA
(Terinspirasi dari cerpen Sepotong Senja Untuk Pacarku karya Seno Gumira Aji Darma)

Karya Ilham


Senja kala itu masih begitu terasa dalam ingatan. Beberapa waktu silam, ketika sang surya mengendap-endap balik ke peraduan, kami berdua bagitu mesrah menikmati lautan yang mulai keemasan. Riak-riak lautan yang terus mencumbui pasir pantai seakan turut bersuka

Selasa, 06 Oktober 2015

Tasbih Cinta Akhir Tahun - Cerpen Cinta



TASBIH CINTA AKHIR TAHUN
Karya Fatma

Matahari siang itu tidak menyapa, langit dengan jubanya yang kelabu seakan ikut berduka. Beberapa detik kemudian atap bumi yang tak terhingga ukurannya itu menangis terisak, hingga antero bumi basah kuyup. Sebagian makhluk ciptaan Tuhan bersyukur akan anugrah itu, dan sebagiannya lagi berduka menyambutnya. Namun, apa mau dikata semua karena-Nya, tidak ada

Minggu, 27 September 2015

Semanis Susu, Sepahit Pare - Cerpen Cinta Remaja



SEMANIS SUSU, SEPAHIT PARE.
Karya Rafael Stefan Lawalata.

''Ergghh enggak, terimakasih...'' jawab Raden mengangkat piringnya jauh-jauh dari gerobak tukang siomay. Siang yang terik itu, dia bersama temannya, Irama, sedang menikmati suasana sejuk di kantin kampus, dekat dengan pepohonan rindang yang meringkuk. Raden berjalan menuju meja yang telah diduduki Irama sedari tadi, tentunya membawa

Senin, 14 September 2015

Bunga Setahun Sehujan - Cerpen Persahabatan Remaja



BUNGA SETAHUN SEHUJAN

Karya Aiyas Mutiara



Kota Bengawan, Desember 2012
Gerimis bukan lagi gerimis. Angin yang bertiup pun tak cukup hanya dibilang dingin. Alam beralih peran. Terik panas yang biasa menghujam kota Bengawan ini pun, lebih memilih untuk menjadi mendung. Hujan. Saat hitam menggelayuti awan. Dan rerintikan air bergantian menghujam tanah. Berisik. Suaranya menimpa atap rumah.

Minggu, 06 September 2015

Di Makam Itu Ku Nyatakan Cinta - Cerpen Cinta Remaja



DI MAKAM ITU KU NYATAKAN CINTA
Karya Marie Augustin Alvidian P.A.H



Seperti biasa, sore itu aku berjalan menyusuri taman dekat kampus. Meski banyak orang berlalu � lalang tapi nggak kayak di rumah hampir tiap hari dengar papa dan mama bertengkar. Lebih lagi akhir-akhir ini mereka nggak pernah dengar apa mauku, aku hanya dekat dengan adikku Rindi yang terlalu kuat merasakan kondisi di rumah.

Doa Disetiap Air Mataku - Cerpen Ibu dan Ayah



DOA DISETIAP AIR MATAKU

Karya Rachma Mamlu'atul Maulla

Aku masih termenung di antara rintikan air hujan sore ini,berharap mendapatkan inspirasi agar dapat membuat cerpen dan menambah koleksi cerpenku,tapi bukan inspirasi cerita yang ku dapatkan,melainkan pernyataan abah jika aku akan di kirim ke pesantren untuk meneruskan studyku,itu bukan pilihanku,aku tak pernah berpikiran jika aku akan di

Senin, 31 Agustus 2015

Mana Bisa Pensiun? - Cerpen Persahabatan



MANA BISA PENSIUN

Karya Indah Pradnyani



Suasana kelas akhir-akhir ini selalu lebih tenang dari biasanya. Di hari-hari lain, berbagai macam suara dapat dengan mudah didengar dari ruang guru yang hanya berjarak 5 meter, mulai dari celotehan ringan hingga tawa membahana akibat ulah lucu salah satu teman sekelasku. Biasanya keributan itu akan diakhiri dengan pelototan dari sang guru, atau yang

Minggu, 30 Agustus 2015

Akhir Sebuah Penantian - Cerpen Cinta



AKHIR SEBUAH PENANTIAN

Karya Mutiara Anggita Lestari

Pagi ini tepat di lapangan basket SMA Global Mandiri Jakarta, Marsya dan Elma sedang duduk-duduk di kursi sambil memakan beberapa cemilan yang baru di belinya di kantin sekolah, mereka sedang dalam pelajaran olahraga dan mendapat waktu istirahat sejenak. Marsya diam-diam mengagumi teman sekelasnya yang bernama Andra, dia tampan dan jago

Kamis, 27 Agustus 2015

Pupus - Cerpen Cinta Remaja


PUPUS
Karya Triana Agustin


Langit mulai menapakkan gelap, sepertinya sore ini akan turun hujan lagi. Andai Tuhan izinkan aku hanya ingin satu permintaan, tolong jangan turunkan hujan sore ini aku hanya ingin melihatnya dan bertemu dengannya.

Namaku Trisya dan sekarang aku duduk dikelas 3 SMA, gak kerasa sebentar lagi aku akan pergi meninggalkan sekolah yang begitu penuh dengan kenangan ku.

Selasa, 25 Agustus 2015

Sebelum Habis Masa - Cerpen Motivasi



SEBELUM HABIS MASA

Karya Faddilatusolikah



Kabut hitam tebal berfose di angkasa sang pencipta.Udara dingin merasuk menembus pori-pori kulit keriput yang menyimpan seribu sejarah.Gubuk sederhana menjadi saksi bisu sandiwara kehidupan.Yang terkadang ada tawa bahagia dan terkadang ada duka nestapa.
�Kreeeeek,,,,pagi yang mendung,semoga semangat kita tak akan pernah mendung�Harap seorang janda

Sebelum Aku Beranjak Tidur - Cerpen Cinta



SEBELUM AKU BERANJAK TIDUR
Karya Reswati Ningsih

� Darah apa ini ? Siapa yang terluka?�, tanyaku ketika aku mendapati tetesan darah berceceran dilantai dapur rumahku. Tetesan darah itu berawal dari kamarku dan berakhir dikamarku dengan melewati lantai dapur. Aku terus bertanya-tanya tentang darah yang berceceran itu.

Aku dikejutkan dengan dibukanya pintu kamar mandi oleh sahabat karibku Liana

Jumat, 21 Agustus 2015

Pengisi Hati - Cerpen Cinta



PENGISI HATI

Oleh Stella Cielo



Arisa, Cuwi, dan Hinata adalah tiga cewek yang bersahabat dari sejak mereka masih kecil. Mereka bertiga sekolah di tempat yang berbeda. Arisa dan Hinata sekolah di SMA Nusa Bangsa, sedangkan Cuwi di SMA Bakti Pertiwi. Walaupun mereka berpisah mereka tetap selalu bersama.
***

Pagi ini mereka berencana pergi sekolah bersama. Padahal jarang berangkat bareng,

Berikan Aku Ayah, Bunda! - Cerpen Ayah dan Ibu



BERI AKU AYAH, BUNDA!

Karya Najla Putri Mawaddah

Ayah�
Kau ajarkan aku untuk tegar jalani hidup ini
Kau ajarkan aku untuk selalu sabar
Kau ajarkan aku untuk menghargai apa yang kita miliki saat ini
Ayah�
Aku tau hidupku tak sesulit apa yang kau rasakan
Aku tau cobaanmu lebih berat dari yang ku rasakan
Aku tau rasa sayangmu lebih besar dibandingkan yang kurasakan
Ayah�
Tanpa kau, hidup ini

Rabu, 19 Agustus 2015

Menyemai Cinta Dari Palestina - Cerpen Cinta Islami



MENYEMAI CINTA DARI PALESTIAN
Karya Dinta Pelangi



Sinar bulan purnama turut menemani indahnya malamku yang terasa begitu sunyi. Kulirikkan mata ini pada indahnya maha karya sang penguasa alam. Ingatanku kembali merayap kemasa-masa indahku di Jogja. Bersama sanak saudaraku disana. Namun kini aku sendiri di Jakarta, tempatku mencari ilmu dan sekaligus untuk berdakwah serta menjadi seorang

Selasa, 18 Agustus 2015

Sebatas Rasa Untuk Kita - Cerpen Remaja



SEBATAS RASA UNTUK KITA
Karya Najla Putri Mawaddah

Ingin ku berlari jauh
Namun aku tak mampu
Bersembunyi darimu
Selaluku tepis bayanganmu
Tapi luka semakin menganga dalam kalbu
Kubiarkan semua apa adanya
Meski ku semakin larut dalam harapan hampa
Aku tunggu ketulusanmu
Walau harus selamanya
Aku memendam rindu. . .

Mungkin itulah sebuah curahan hatiku ini, yang dilanda kesedihan karena cinta.

Jumat, 14 Agustus 2015

Yakinlah - Cerpen Remaja



YAKINLAH
Karya Mingka Izza


Aku mahasiswi disebuah universitas yang cukup terkenal di Yogyakarta. Aku memang anak desa yang kebetulan terpilih mendapat beasiswa kuliah di universitas impianku. Aku termasuk diantara orang-orang pintar tersebut. Tapi aku hanyalah beruntung. Itu saja. Dengan alasan yang demikian itulah, aku tak berani berharap banyak terhadap apapun disini. Aku merasa tak pantas.

Redup Seredup Cinta - Cerpen Cinta



REDUP SEREDUP CINTA

Karya Meliana Mita



Tuhan tolonglah.. hapus dia dari hatikuu
Kini semua percuma.. tak�kan mungkin terjadi
Kisah cinta yang selalu aku banggakan..

Benar-benar hidup tak pernah bisa ditebak, kadang senang.. kadang juga sedih.. apalagi kalau menyangkut hati.. wah-wah.. patah hati ? pasti GALAU.. begitulah yang dirasakan Vika Arditha.. pangil saja Vika, siswi remaja, yang

Khalifah Sejati Dari Arsy - Cerpen Islam



KHALIFAH SEJATI DARI ARSY

Karya Kiki Ayu Humairah



Keberangkatanku ke negeri seberang bukan untuk menjauh dari ibu dan paman yang selalu ingin menikahkanku dengan saudagar kaya di daerahku, bukan juga melarikan diri atas segala beban keluarga yang disandarkan padaku, aku hanya ingin seperti anak seusiaku yang tidak terusik ketika mereka asik mencari ilmu, bermain kesanaa-kemari sesuka

Takut Jatuh Cinta - Cerpen Cinta Remaja



TAKUT JATUH CINTA
Karya Nur Faida


Pasti kalian sudah bisa nebak jalan cerita inikan! Begini waktu aku kelas 2 SMP aku tak tahu kenapa dan kebodohanku bisa � bisanya menyukai seorang cowok yang cuek banget walau begitu dia memiliki wajah tampan dengan kulit yang putih mulus , hidung mancung dan bibir yang seksi. Dulu diriku mengira dia juga menyukainya tapi nyatanya tidak.aku sangat bodoh

Rabu, 12 Agustus 2015

Aku Sama Dengannya - By Riefilna




Judul : Aku Sama Dengannya!




�mamah, bisa anterin kiky ke art gallery??� tanyanya suatu siang di meja makan.
�mama sibuk anter Kikan beli baju buat pemotertan.�
�kamu itu dibilangin orang tua gak nurut! Melukismu itu gak ada gunanya. Bisanya ngabisin duit trus. Contoh itu Kikan. Berbakat. Cantik. Pinterr. Nurut sama papah.�
�pah, ini tuh hobby aku. dan aku yakin bakal

Terimakasih Zetta - Cerpen Remaja



TERIMAKASIH ZETTA
Karya Farah Amellia Hawa Nurazis



Setiap anak pasti ingin mempunyai kelurga yang utuh dan saling memenuhi satu sama lain. Tapi ternyata itu semua tidak berlaku bagi kakak beradik Reza Ikhwarizmi dan Rio Rimbawan. Keluarga yang dulu selalu mewarnai hari-hari mereka dengan berbagai cerita sekarang berubah. Papa dan Mama mereka berpisah setahun yang lalu, saat itu Reza duduk di

Selasa, 11 Agustus 2015

Four Heart - Cerpen Cinta Remaja



FOUR HEART

Karya Monika Ame



Hai! Kenalkan namaku May. Tapi karena aku keturunan Cina, aku sering dipanggil Mei. Jadi terserah kalian ingin memanggilku seperti apa. Bagiku yang biasa � biasa saja dan memiliki banyak teman cowok, nggak pernah terpikirkan bahwa ini akan terjadi. Hatiku terbagi menjadi empat! Atau bisa dibilang aku (sepertinya) menyukai empat cowok sekaligus.

Hum...., ternyata

Senin, 10 Agustus 2015

Memiliki Kehilangan - Cerpen Cinta Romantis



MEMILIKI KEHILANGAN

Karya Stephanie Beauty

Pagi ini, cuaca mendung menaungi kota Bandung. Tak heran lagi mata ini melihatnya. Bandung begitu sejuk. Sekalipun hujan, hujan itu tak akan lama, hujan itu tak akan menyebabkan banjir yang parah. Akupun sangat bahagia berada di sini untuk menikmati hujan di kota Bandung. Sudah empat bulan aku meninggalkan ibukota. Aku mempunyai alasan yang kuat

Sang Samudera - Cerpen Motivasi



SANG SAMUDERA

Karya Ahmad Riyan Nailanie



Hidup seperti sebuah kertas yang masih polos tanpa sebuah tinta. Awal kehidupan seperti telur yang berada di ujung tanduk. Sebuah kisah dan realita kehidupan seperti tulisan yang dikarang penulis. Aku bagaikan samudera yang lantang terdengar, bagiku hidup ini seperti lukisan dan hanyalah imaji seorang pengarang. Sudah sekian lama aku merenung dalam

Jumat, 07 Agustus 2015

Senja di Serambi Rumah - Cerpen Cinta



SENJA DI SERAMBI RUMAH
Karya Reswati Ningsih

Matahari telah kembali keperaduannya. Sinarnya telah tergantikan oleh gelap. Perannya telah selesai. Jam kerjanyapun telah usai. Kini tinggal sang penjaga malam datang mengisi kekosongan.

Aku terduduk di serambi rumah. Memasang telingga untuk diisi oleh kumandang adzan maghrib. Celotehan ibu tak membangkitkanku untuk masuk.
�Anak perawan jangan

Susu dan Keringat Bapak - Cerpen Ayah dan Ibu



SUSU DAN KERINGAT BAPAK

Karya Intan Susila Putra


Intan Susila Putra,ya itu lah nama pemberian kedua orang tua ku. Tepat pada tanggal 26 Desember 1993 aku di lahirkan di sebuah desa di salah satu kabupaten di daerah jawa timur. Mereka menyebut daerah itu dengan nama magetan.


Aku anak pertama dari dua bersaudara. Wiwik Susilowati,dia adalah wanita terhebat dalam hidup dan keluarga ku. Tepat

Kamis, 06 Agustus 2015

Sekapur Sirih - Cerpen Cinta Remaja


SEKAPUR SIRIH

Karya Ulfa Tapani

Kado berhiaskan pita biru itu tengah duduk manis di atas meja belajarku. Aku ingin sekali memberikan sebungkus bingkisan sederhana ini untuk sahabatku tercinta. Entah, ia begitu menyukai warna biru dan ketika aku tanya mengapa, jawabannya selalu klise.�Aku suka biru , karena biru itu laut, laut itu luas , seluas impianku, dan biru itu langit, langit itu luas,

Rabu, 05 Agustus 2015

Barnia Khatulistiwa - Cerpen Cinta


BARNIA KHATULISTIWA
Karya Moddi Madiana

Putaran roda motor bebek tua mengantar penunggangnya menembus keramaian kota, berkelok diantara kendaraan lain, sesekali terhenti karena macet. Sudah tak heran bila harus menyelinap dan menyilang kendaraan lain. Saat memasuki jalan menuju kampus yang rimbun oleh pohon-pohon tinggi dan berdaun lebat laju motor berkurang. Merasa telah terbebas dari

Pesan Bapak - Cerpen Kritik Sosial


PESAN BAPAK

Karya Lukita Mardhiah



"...sampai bisa berada di posisi orang-orang yang menyerukan, 'Hidup Mahasiswa! Hidup Rakjat Indonesia!', Nak..."

Sebuah cerita yang mungkin masih mampu mengetuk hati seseorang yang berdasi untuk merasakannya.
***

Hari ini, dua hari terakhir sebelum anak sekolah harus keluar dari zona nyaman mereka. Hari ini, Pak Tono mengajak kedua anaknya, Budi dan Ani,

Semua Itu Karena Allah - Cerpen Islam


SEMUA ITU KARENA ALLAH.
Karya Novi Khusna


Pagi adalah waktu yang menurutku sangatlah indah. Dengan dikelilingi oleh pepohonan yang rindang dan sawah hijau yang melintang. Membuat hati semakin tenang. Di tambah lagi dengan hawa yang begitu dinginnya pagi ini..


Hmmm � itulah gambaran dari suasana kotaku.. yang sangat aku banggakan. ,,mungkin hingga tua kan ku pijaki kota tercintaku ini. Dimana

Selasa, 04 Agustus 2015

Dengan Cinta Itu Aku Pergi - Cerpen Cinta



DENGAN CINTA ITU AKU PERGI
Karya Indah Lina Setiyani

�Vo, cukup, nggak perlu lagi kamu mabuk-mabukan. Ayo kita pulang!�
�Pulang?? Lo pulang aja sendiri, urusin aja diri lo sendiri. Dasar cewek nggak taudiri.� Kata Rivo
Veia nurutin permintaan Rivo, dia pulang kerumah sendirian. Nggak perduli kata-kata Veia, Rivo terus-terusan mabuk. Rivo nggak perduli veia itu pacarnya, nggak perduli semua

Senin, 03 Agustus 2015

Taman Kenangan - Cerpen Motivasi Sedih



TAMAN KENANGAN

Karya Laila H.M

Hari ini tanggal 31 Juli, bertepatan dengan hari ulang tahunku. Uh� sangat menyebalkan! Semua orang seakan menjauh. Entah mungkin sengaja atau mungkin memang mereka lupa, Ibuku pergi ke Jogja dan belum pulang sampai sekarang. Sementara ayahku selalu sibuk dengan urusannya sendiri. Andai mereka mengetahui perasaanku, Aku ingin marah tapi tak bisa, ingin sedih

Dia Kakakku - Cerpen Remaja



DIA KAKAKKU

Karya Ismi Hidayati



Dia yang selalu ada dalam hatiku,dalam pikiranku,dan dalam khayalku.Dia selalu hadir dalam mimpiku.Entah mengapa,aku selalu merasa nyaman bila berada di dekatnya.Sampai kutahu yang sebenarnya....
Ia bernama Febrian Saputra,aku mengenalnya saat aku dan dia mengikuti lomba pidato bahasa Inggris,setahun yang lalu.Ia orang yang baik,ramah dan sopan.


Kami

Minggu, 02 Agustus 2015

Gadis Berkerudung Merah - Cerpen Cinta



GADIS BERKERUDUNG MERAH
Karya Febri Dwi Yanto


Aku tidak tahu persis namanya siapa. Yang kutahu gadis itu berkerudung.Berkerudung merah tepatnya. Aku juga kurang tahu berapa umurnya, tapi aku lebih senang memanggilnya dengan sebutan gadis.Ehmm..agak konyol memang.Tapi aku sudah menyukainya semenjak bertemu tidak sengaja setahun yang lalu di stasiun.Matanya berwarna biru polos dengan balutan

Pagiku Dengan Bayangan Ray - Cerpen Cinta



PAGIKU DENGAN BAYANGAN RAY

Karya Romauli Simanullang



Terurai kata demi kata yang menjadi alasanku untuk bangkit dari tempat tidur glamor ini.Pagi ini sungguh membuat mataku terpaku akan sejuta kejutan yang tampak di langit yang masih kekuning-kuningan.Namun, tiba-tiba aku kembali ke tempat tidur dan menjamah spray. Oh no, aku ternyata ngompol lagi. Jelas saja teman-teman menjauhiku, gadis

Kamis, 30 Juli 2015

Kado Istimewa Buat Chiya - Cerpen Cinta Remaja



KADO ISTIMEWA BUAT CHIYA

Karya Nur Annisa Reskiana



Di daerah Jakarta , tepatnya Jakarta barat, ada sebuah sma yang cukup terkenal yaitu sma Pelita Harapan. Sma ini terkenal karena sering mengikuti lomba, salah satunya lomba basket tingkat Nasional.


Eveta Gerda Sandoro, yang lebih dikenal dengan Ando. Dia adalah cowok yang banyak dikagumi dan disukai cewek di sma Pelita Harapan, karena

Kado Terakhir Dari Sahabatku - Cerpen Persahabatan



KADO TERAKHIR DARI SAHABATKU
Karya Siti Fatmah



Matahari yang menyinari kamar tidurku membuatku bangun dari tempat tidur, burung-burung yang hinggap di jendela kamar tidurku ikut merasakan kebahagiaanku, � Hari ini aku sangat bahagia sekali karena hari ini adalah ulang tahunku yang ke 13, semoga saja keluarga dan teman-temanku ingat kalau hari ini adalah ulang tahun ku� kataku . Aku sudah

Dandelion - Cerpen Remaja



DANDELION

Karya Laras Setyawidi



�Wah, mendung. Ayo cepetan jalannya Pop. Nanti keburu hujan� ucapku sambil menarik tangan Poppy, sahabatku. �Ehehe, iya Wid. Tapi pelan-pelan. Nanti jatoh, kan seragamnya masih dipake buat besok� ujar Poppy sambil tertawa kecil. Kami berjalan mnyusuri gang-gang kecil. �Wid, gue kemaren liat Odi loh nembak cewe� ujar Poppy dengan muka sedikit menyesal. �Siapa?

Selasa, 28 Juli 2015

Maafkan Aku - Cerpen Remaja



MAAFKAN AKU
Karya Mrs X



Ku buka jendela melihat sang rembulan dan bintang yang menyinari malam ini,mengingat sesosok lelaki yang sellalu menemani ku dan mencintai ku dengan sepenuh hatinya.dia nafasku dia lah belahan jiwaku.Tapi kini tak ada artinya lagi,kali ini pun aku binggung harus menggawali hidup ku kembali, denggan melupakan kenaggan masa lalu.Saat itu juga kenagngan itu musnah.

Senin, 27 Juli 2015

Don�t Say Goodby - Cerpen Sedih



DON'T SAY GOODBY

Karya Sani Oktavera



30 Oktober, Korea Selatan.
Udara pagi hari di kota Seoul yang diselimuti oleh kabut tipis berwarna putih begitu sangat dingin hingga terasa sampai ke tulang, semua orang yang berbicara terus mengeluarkan asap tipis dari mulut mereka.


Tampak Seorang gadis sedang terduduk di lantai didepan sebuah Toko Pakaian sambil memeluk sepasang kakinya dan

Jumat, 24 Juli 2015

Demi Sebuah Amanat Ayah - Cerpen Sedih



DEMI SEBUAH AMANAT AYAH
Oleh Siti Rosika

�menikahlah sebelum ayah pergi untuk selama-lama nya nak�! bisik ayah secara lirih di telingaku, ku lihat tubuhnya yang terbujur lemah. Ya ayahku sakit, setelah kejadian beberapa hari lalu penyakit jantung ayah kambuh yang menyebabkan tubuh tua rentannya tak berdaya. Pesan itu seolah menjadi panah yang begitu menusuk jantungku, serasa aku memikul beban

Rabu, 22 Juli 2015

Cerpen Sedih - Biarkan Aku yang Pergi



BIARKAN AKU YANG PERGI

Karya Dinda Pelangi



Malam yang sejuk mengiringi kesepianku. Angin malam turut membelai lembut rambutku. Menemaniku yang tengah sendiri menatap indahnya bumi. Sebagai teman paling setia dikesendirianku dalam ketidakadilan ini.
�Oh Tuhan, kapan semuanya akan berubah?� tanyaku dalam pengharapan.

Tiba-tiba pintu kamarku diketuk dengan cukup pelan.
�pasti bi Imah.�

Selasa, 07 Juli 2015

Terimakasih Untuk Cinta - Cerpen Cinta Romantis



TERIMAKASIH UNTUK CINTA

Karya Bramadita Kunni F



Ayam berkokok dan mengetuk gendang telinga. Seakan harus bangun saat itu juga. Dia melangkahkan kakinya, dan segera bersiap untuk pergi menuju tempat yang membosankan, dimana tak ada satu orangpun yang mengerti Selly �SEKOLAH !�.
� Selly, sudahkah kau selesai dari kegiatan anehmu di kamar mandi itu?� kata kakaknya. � Iya, sabar dikit dong�

Rabu, 01 Juli 2015

Janji - Cerpen Persahabatan Sedih



JANJI

Karya Shinichi Edogawa



�....,Janji yahh�. �ia aku pasti akan menepati janjiku..�. (dalam mimpi haru)
�Haru..Haruu�Haru, Heii haru bangun. Sampai kapan kau mau tidur�, Ucap ibu membangunkan ku yang tertidur di dalam mobil. Perlahan-lahan mata ini terbuka dan dengan kondisi mata yang masih mengantuk aku melihat pemandangan lewat jendela mobil. �Haaaaahh.. Indahnya.. Desa memang tempat

Selasa, 30 Juni 2015

Cinta Kondektur dan Penumpang - Cerpen Remaja



CINTA KONDEKTUR DAN PENUMPANG

Karya Ypriliansi Nora Evita



Sudah lewat satu jam Bastian tiduran di balai � balai kebun Cak Wino. Matanya menatap buah mangga matang yang bergelantungan di pohonnya. Ia membayangkan, betapa segarnya buah mangga itu bila dimakan pada siang hari di musim panas seperti ini.
�Bas..� tiba � tiba Cak Wino dating. Ia sudah duduk di samping Bastian.

Spontan Bastian

Sabtu, 06 Juni 2015

Aku Rela Terluka, Asalkan Dia Bahagia - Cerpen Sedih



AKU RELA TERLUKA , ASALKAN DIA BAHAGIA
Karya Elfrida DR


Ardi adalah sahabat baik Ria. Tapi sesungguhnya Ardi sangat mencintai Ria. Ardi ingin mengungkapkan perasaan itu tapi dia selalu mengurungkan niatnya,dia tidak ingin merusak persahabatanya dengan Ria hanya karena masalah ini.

Ardi selalu bangun pagi-pagi, lalu dia selalu menelefon Ria untuk membangunkannya. Ini di lakukan Ardi setiap

Selasa, 02 Juni 2015

Semuanya Hanya Untuk Ayah - Cerpen Sedih



SEMUANYA HANYA UNTUK AYAH

Karya Nining Septia



Pagi yang cerah di hari minggu. Ku tatap langit yang begitu cerah dengan dihiasi awan yang begitu putih seperti putih salju, dan dihiasi oleh kicauan burung yang menambah pagi ini semakin indah. Apalagi aku bisa menikmati hari ini dengan Ayah di taman belakang rumah. Karena aku terlalu sibuk oleh urusan sekolah ku tiap hari yang membuat ku

Jumat, 29 Mei 2015

Surat Sederhana Untukmu, Kakakku! - Cerpen Sedih



SURAT SEDERHANA UNTUKMU, KAKAKKU!!

Karya Putri Tara Andesta



Dear Kakakku tersayang,

Tidak terasa kita sudah semakin beranjak dewasa, tanggal 19 Desember kemarin aku baru saja memperingati hari jadiku yang ke 19 tahun dan sebentar lagi hari jadimu akan segera menghampirimu. Kakak, entah mengapa seharian ini aku selalu memikirkan kehadiranmu, teringat tentang semua masa-masa yang telah kita

Kamis, 28 Mei 2015

Surat Sang Sahabat - Cerpen Persahabatan



SURAT SANG SAHABAT

Karya Khodijah Benuss



Aku sudah biasa seperti ini. Terkena cipratan air comberan dari mobil yang melintas di jalan. Di umpat oleh orang yang merasa terganggu oleh hadirnya diriku di depan mobil mereka. Tak pelak jua aku berlari di pinggir jalan Kota demi mempertahankan uang hasil kerja kerasku yang dengan mudahnya di ambil oleh preman � preman jalanan. Aku tak pernah

Rabu, 27 Mei 2015

Andai Kau Tahu - Cerpen Cinta



ANDAI KAU TAHU

Karya Tri Adi Kurniawan



�Ya Tuhan, ku pasrahkan hidup ini kepadamu. Ku yakin, cepat atau lambat, aku akan menghadap kepada-Mu. Tapi, berikan aku waktu untuk mewujudkan keinginanku. Aku ingin melihat tawa mereka untuk terakhir kalinya�
�Penyakit yang diderita anak anda sudah semakin parah. Saya takut, tim medis tidak dapat menolong Iwan� ucap seorang Dokter kepada kedua orang

Selasa, 26 Mei 2015

Salahkah Aku?!!.. - Cerpen Cinta


SALAHKAH AKU?!!..

Karya Nur Ainin



Akhirnya jerih payahku selama ini tidak sia sia. Aku naik kelas dengan nilai yang sangat memuaskan. Tidak Cuma itu, aku juga masuk ke_kelas Ipa, kelas yang selama ini sangat aku idam-idamkan. Aku hidup dalam lingkungan yang rata-rata memiliki penyakit yang cara penyembuhannya tergolang susah, aku tidak mengerti mengapa semua itu bias terjadi. Bukankah saat

Jumat, 22 Mei 2015

Tersenyum 5 Menit - Cerpen Perjuangan



TERSENYUM 5 MENIT

Karya Anty Husnawaty



Masih ingat pengalaman aku ketika ada Workshop pelajar IPNU ke sekolah Raudhatul Ulum Al-Khaliliyah, Workshop pelajar oleh kakak-kakak senior IPNU sebagai motivator dan sebelumnya aku tak pernah kenal siapa mereka,


Salah satu diantara mereka memberikan materi strategi belajar menghadapi UAN juga memberikan motivasi betapa pentingnya menuntut ilmu.

Selasa, 19 Mei 2015

Dasi Abu-abu - Cerpen Kritik Sosial



DASI ABU-ABU
Oleh Anggarani

�Saya berjanji jika saya menjadi pemimpin nanti,seluruh warga desa Pare ini akan makmur,saya akan membantu permodalan usaha warga,bahkan saya rela apapun yg saya miliki untuk kesejahteraan warga sealiyan�,ucapan para kader-kader kampung yang begitu semangat merayu warga.
�Jono berangkat dulu ya buk?��iya Jon,hati-hati ya,belajar yang rajin biar jadi pejabat,�pesan

Kekasih Bukan Pacar - Cerpen Cinta



KEKASIH BUKAN PACAR
Karya Rafael Stefan Lawalata.

Ibu selalu berpesan kepadaku bahwa aku diizinkan untuk berpacaran ketika usiaku menginjak angka 17. Ibu bilang sebagai seorang gadis, aku sudah matang dan mampu bertanggung jawab pada tindakan maupun pilihanku bila sudah mencapai umur ''sweet seventeen'' itu. Tapi namanya juga perempuan normal, hormon cinta dan perasaanku tumbuh melampaui

Jumat, 08 Mei 2015

Ketika Cinta Datang - Cerpen Cinta



KETIKA CINTA DATANG
Karya Dian Rizkya Ulfa

� Yes� gue LULUS. Loe gimana Stell ?� Jerit kegirangan seorang gadis mungil berambut lurus sebahu, berkulit putih kemerah-merahan. �Iya, sama. Gue juga. Danem loe berapa Vir?� suara Stella seorang gadis berkuncir satu dibelakang dan sikapnya sangat cuek tampak terdengar di tengah keramaian anak sekolah yang sudah lama menunggu sebuah pengumuman

Rabu, 06 Mei 2015

Twinkle, Twinkle, LittleStar - Cerpen Misteri


TWINKLE, TWINKLW, LITTLE STAR

Karya Sahanaya Widya Pitaloka




"Twinkle, twinkle, little star ... How I wonder what you are ... datang seekor nyamuk, HAP! Lalu, ditangkap .."

Dengan nada khas anak-anak, Yori menyanyikan lagu ini di depan kelas. Ini memang lagu favoritnya. Meskipun liriknya jadi medley soak begitu (karena aku enggak hafal), saban hari bocah tampan kelas 1 SD ini enggak pernah

Senin, 27 April 2015

Cintaku pada Suamiku Tapi Cintaku bukan untuk Mertuaku - Cerpen Sedih



CINTAKU PADA SUAMIKU TAPI CINTAKU BUKA UNTUK MERTUAKU

Karya Maya Winandra Nova

Rumah kecil berdiding tepas bambu, dengan ukuran yang tidak terlalu besar dan alas berlantaikan tanah, disitu tinggalah satu keluarga yang hidup serba kekurangan. Sebut saja namanya nek Anom. Beliau tinggal bersama cucunya yang bernama Bagus dan kek Paijan. Hidup yang penuh kekurangan tidak menjadikan keluarga ini

Kamis, 23 April 2015

Rarantika - Cerpen Islam



RARANTIKA

Karya Irna Octarina



Waktu liburan yang panjang sudah menantiku, uas sudah berakhir beberapa minggu yang lalu. Kini aku tinggal menunggu hasil nilai yang tak kunjung keluar. Dua bulan, ya aku libur selama 2 bulan tapi itu tak masalah bagiku karena aku sudah menyiapkan ribuan agenda untuk aku lakukan selama liburan awal semester ini. Agenda pertamaku adalah merapikan buku-buku di

Selasa, 21 April 2015

Kau Bukan Hanya My Imagination - Cerpen Cinta Romantis



KAU BUKAN HANYA MY IMAGINATION

Karya Lintang Putri Negari



Tak pernah aku merasakan kebahagiaan. Sangat sulit bagiku untuk mendapatkan teman. Aku tak tau mengapa, tapi yang jelas saat aku mendekat, maka mereka akan pergi menjauhiku. Apa ada yang salah denganku?

Namaku Eliana. Saat ini umurku baru menginjak 15 tahun. Hampir satu bulan berlalu sejak pengumuman kelulusan diumumkan. Saat ini

Rabu, 15 April 2015

Hujan di Baturaden - Cerpen Romantis



HUJAN DI BATURADEN
Karya Astrie Damayanti

Rintik kecil membekukan jalan dimana aku melangkah. Keheningan meringkuk ringkih melepas angin malam. Aku berlindung di bawah payung merah muda, memasukkan tangan kiriku ke saku jaket tebalku. Senyap begitu membelakangiku. Dingin baturaden menusuk tulangku. Harusnya aku menikmati selimut tebalku dikasur atau menikmati secangkir kopi susu yang sudah aku

My Blassed Mom - Cerpen Ibu



MY BLASSED MOM

Karya Anna



Malam itu bu. Rum sedang menjahitkan sesetel kebaya bewarna oren keemasan yang ia siapkan untuk di pakai putri nya yang akan di wisudakan sebagai dokter akhir pekan ini.Riana merupakan anak tunggal dari seorang penjahit yang bernama bu.Rum.Riana mendapatkan beasiswa fakultas kedokteran di salah satu universitas ternama di Jakarta.Ia adalah anak yang pintar, rajin

Rabu, 18 Maret 2015

Yang Terbingkai Menjadi Bangkai - Cerpen Sedih



YANG TERBINGKAI MENJADI BANGKAI

Karya Daviatul Umam el-S



Pagi ini, dengan tegar aku terus berjalan menjelajahi trotoar. Membawa sepotong kayu kecil dipakui gerincing sambil bernyanyi di depan warung, toko, serta orang-orang yang sedang asyik ngobrol bersama. Rasa malu tak boleh kupakai demi mendapatkan rejeki yang halal. Aku menjalaninya dalam wajah kegirangan. Syukurlah, baru beberapa

Jumat, 13 Maret 2015

Doaku Untukmu - Cerpen Cinta Sedih



DOAKU UNTUKMU

Oleh Ruddy Cuex



Berawal dari sebuah pertemuan di suatu pasar sekitar 7 tahun yang lalu dengan seorang wanita yang teramat sangat tidak bersahabat pada waktu itu, Tapi karna hal itu lah yang membuat ku penasaran untuk bisa berkenalan dengan nya.

Tanpa di sadari aku pun berkenalan dengan wanita tersebut, Sungguh sangat senang sekali karna bisa berkenalan dengannya karna

Rabu, 11 Maret 2015

Badut - Badut Cinta - Cerpen Cinta



BADUT BADUT CINTA

Karya Regita Apriliayanah

Perkenalkan aku risa febrika. Aku gadis pintar dan cantiik, bahkan saaaangaaaat cantiiiik itu kata ibu dan adikku. Tapi kenapa kalau aku pintar dan cantik teman-teman disekolahku malah mengejekku, ya memang aku sekolah disini hanya mendapat beasiswa karena aku hanya anak dari ibu penjual dikantin. Tapi aku ngga malu, justru kalau ibu lagi kerepotan

Selasa, 24 Februari 2015

Kabur Yang Kurang Mujur - Cerpen Remaja



KABUR YANG KURANG MUJUR

Karya Nadya Fairuz Rachman



Entah kenapa, olehku, hal seperti itu tiba-tiba terpikir. Saat itu, pikiranku mungkin sedang tidak mengalir.
�Gimana kalau kita kabur saja?�
Oh! Demi apa aku berkata seperti itu? Setan apa yang merasukiku?
Dan sialnya� aku dan temanku terlanjur termakan bujuk rayu itu!
.
.
Dimulai dari hari Sabtu pagi yang sama sekali tidak ada yang menarik

Kamis, 19 Februari 2015

Gadis impian - Cerpen Cinta


Judul : Gadis impian




"''han...bagaimana kabarmu??''betapa bahagianya aku saat dengar kata-kata itu,dari orang yang aku sayangi dan kurindu saat ini.''baik....wa sendiri gimana?''jawabku terbata-bata.''baik-baik kok han...maaf ya baru sekarang aku bisa ngabarin...''suara itu aku dengar putus-putus dan spertinya tak sesuai yang dia ucapkan,dalam hati aku takut terjadi apa-apa dengannya.''ya

Rabu, 18 Februari 2015

Benci Itu Cinta dan Cinta Itu Indah


Judul : Benci Itu Cinta dan Cinta Itu Indah





"pemain: walla bintang ventar detarenggi prilawahmi fanggi ferdik deca cerita mulai saat bintang duduk di kelas2 SMAN 1 BRITANIA JAYA tapi sayangnya ........kring kinggggg kringgg bintang: berisik ni jam masih ngantuk woyy. oh ya ini bintang nama panjangnya bintang saufika ardatia biasa dipanggi bi. / arda kembali kecerita eh kok malah ngobrol

Suara aneh dari balik rumah tua - Cerpen Horor


Judul : Suara aneh dari balik rumah tua




"�Suara aneh dari balik rumah tua�Pada suatu hari ada 2 seorang saudara iya bernama naura dan sabrina , mereka adalah kakak beradik yang sangat kompak dalam hal apapun , mereka hari ini akan pindah rumah.mereka sudah sampai dan langsung beres-beres rumah barunya itu.Malam hari nya mereka tidur di lantai 2 , tetapi mereka berdua tidak tahu kalau rumah

Senin, 16 Februari 2015

Always Love You - Cerpen Cinta Remaja


Judul : Always Love You




"Rrrr ... Handphone ku bergetar,lalu aku melihatnya .. Ternyata itu pesan dari Gio ..""Sayang,kamu lagi ngapain?""Sms itu aku acuhkan saja , aku cukup kesal dengannya sikapnya yang terlalu protektif membuatku risih jika aku berada di dekatnya ..Ada satu kejadian ,, saat itu jam pelajaran sedang berlangsung ,namun karena guru mapelnya gak datang ,kelas pun menjadi

Minggu, 15 Februari 2015

Kenangan Bersama Sahabat - Cerpen Persahabatan


Judul : Kenangan Bersama Sahabat





"Kangen, itu yang kurasakan saat ini setelah hampir 4 tahun lamanya aku tidak pernah bertemu lagi dengan sahabat-sahabat istimewaku. Hendrik, Riko, Kemal, Indra, Ika, Lia, Dedi, Yugus, dan Zaenal adalah sahabat terbaikku sekaligus partner kerjaku dulu di Surabaya. Aku sendiri biasa dipanggil Herteg oleh teman-temanku. Banyak kenangan berharga yang kuperoleh

Harapan - Puisi Cinta



Judul : Harapan

"Kadang Sikapku Membuatku Tertawa Kadang Juga Sikapku Membuatmu Menangis, Bukan Ku Tak Menghargaimu Karna Kau yang Terbaik Ku Berikan yang Terindah Untukmu...Mungkin kau Bukan Yg Pertama Yg Mengisi Ruang Hatiku Tapi Ketahuilah Bahwa Kamu Cinta TerakhirQ... Jangan Pernah Kau Memutuskan Cinta Kita Yg Telah Kita Bina Slama Berbulan2...Dan Hari ini Ku Berjanji Pada Diriku Sendiri

Sabtu, 14 Februari 2015

Sahabat Tanpa Bayangan - Cerpen Persahabatan


Judul : Sahabat Tanpa Bayangan





"Setiap manusia pasti pernah mengalami rasa sakit dan perihnya ditinggal bahkan diacuhkan. Apalagi yang melakukannya adalah orang terdekat, terlebih orang yang seharusnya ada untuk menjaga dan terus mendampingi kita. Sakit memang, saat mereka yang seharusnya membela kita, justru sebaliknya menghancurkan, menindas, menjelekkan, menjatuhkan kita. Kecewa memang,

Belajar Jatuh Cinta - Cerpen Cinta


Judul : Belajar Jatuh Cinta




"Namaku Rizal, aku biasa dipanggil Rijal. Aku masuk salah satu SMK swasta di Cirebon. Aku juga di sana sambil mondok di sebuah pesantren di Cirebon. Pada saat aku disuruh untuk mondok, aku menolak pada waktu itu. ��ngapain sih aku mondok, aku hanya ingin sekolah di sekolah yang negeri, bahkan bila perlu yang berstandar internasional.�� Tegasku.��Bapak dan ibu

Gadis Pink


Judul : Gadis Pink



"Setiap kali ku bertemu dengannya aku selalu teringat mantan kekasihku yang telah meninggal 4 tahun yang lalu, wajahnya senyumnya ia semua tentangnya kurasa sama seperti mantan kekasihku itu, tepatnya itu adalah hari atau malam ke 5 bulanya pacaran kami tetapi entah kenapa tiba-tiba dia memutuskan hubungan itu �kak, kamu cari yang lebih baik dari aku aja yaa, aku udah ga

Sakit Hati - Cerpen Cinta Sedih


Judul : Sakit Hati




Pdkt, teman, sahabat, suka, jatuh cinta, pacaran, putus, ujung-ujungnya sakit hati. Bahkan ada sebagian pasangan yang tadinya saling menyukai pada akhirnya jadi memusuhi, hampir kebanyakan orang pasti pernah ngerasain yang namanya sakit hati, terutama dikalangan remaja sekarang. Mereka hanya mencari kesenangan pada pasangannya, dan kalau kesenangan yang mereka cari tidak

Sebatas Patok Tenda - Cerpen Cinta


Judul : Sebatas Patok Tenda




"�Dekk!!!� sapanya mengagetkanku, aku langsung membalik badan tepat didepannya dengan senyuman manis �sangga berapa dek ???� tanyanya �sangga(#bisa diartikan kelompok) 6� jawabku seperlunya�ketua sangganya siapa?� �Ria�Ria Agustina (celingkungakan mencari sosok Ria)entah anaknya dimana��lha wali sanggamu? Tanyanya lagi dengan penuh Kepo�mbak Niqsam� jawabku lagi

Selasa, 10 Februari 2015

Tetap Abadi Meski Terpisah - Cerpen Persahabatan Remaja



TETAP ABADI MESKI TERPISAH

Karya Lintang Putri Negari



Mempunyai teman memang menyenangkan. Setiap hari selalu bersama sambil menceritakan banyak hal yang dialami. Kadang bercerita tentang sesuatu hal yang menyedihkan, tapi terkadang juga menceritakan hal yang menyenangkan hingga membuat kami tertawa bersama. Seperti itulah hubungan persahabatan yang telah kami jalin selama 3 tahun ini.


Relakan Daku Pergi - Cerpen Sedih



RELAKAN DAKU PERGI
Karya Yulis Setianti

Langit senja tersenyum dibalik awan.Terasa letih jejak kenangan hari ini.Kurebahkan tubuhku ke ranjang dan aku langsung mengambil buku diaryku.Ku buka perlahan halaman demi halaman hingga dihalaman terakhir aku menatap foto-fotoku bersama teman-temanku dan juga kekasihku Farel.Ku tatapi satu persatu album foto dibalik diaryku.Fotoku bersama seseorang

Minggu, 08 Februari 2015

Seorang Anak yang Berhasil - Cerpen Motivasi



SEORANG ANAK YANG BERHASIL

Karya Yuniar A P N



Disebuah desa hiduplah seorang anak laki-laki bernama Sutino yang saat ini masih berumur 13 tahun. Ia tinggal bersama ibunya Sutiani. Saat ini Sutino duduk di bangku kelas VIII. Mereka tinggal disebuah rumah yang sederhana. Sutino merupakan anak yang sangat rajin dan suka membantu orang lain. Setiap hari ibunya Sutino bekerja sebagai tukang

Kamis, 05 Februari 2015

Demi Senyum Ibuku - Cerpen Sedih



DEMI SENYUM IBUKU

Karya Annisa. Fauziah



Hari ini aku baru saja memutuskan hubunganku dengan Dimas, seorang pengusaha muda. Dari awal hubungan dengannya, aku sudah merasa tidak nyaman. Dimas adalah temanku lima tahun yang lalu. Kita pernah satu kelas sewaktu SMA. Dia anak salah seorang pengusaha di Jakarta. Kita sangat akrab, bahkan dia sering sekali main ke rumahku. Dimas memang baik, dia

Senin, 02 Februari 2015

Antara Kelopak dan Tangkai - Cerpen Cinta



ANTARA KELOPAK DAN TANGKAI
Oleh Riyanto



Cinta akan terasa apabila dipertemukan dua hati atas kehendakNya yang ingin berbagi kasih sayang maka, setiap kali pengertian dan pengorbanan mampu mengabaikan goda-goda yang mampu dan ingin meretakan bagunan dua hati yang tumbuh itu. Rasa saling percaya dan menjaga adalah kunci awal membuka pintu untuk melangkah bersama dikehidupan yang akan lebih

Jumat, 30 Januari 2015

Aku, Dia dan Mama - Cerpen Remaja



AKU, DIA DAN MAMA

Karya Geibs Kojongian



Pagi yang cerah dan kicauan burung merdu membangunkan Geneva dari tidur malamnya. Gea! Itulah nama panggilan untuk gadis yang bernama lengkap Geneva Aurora ini. Gea yang berusia 16 tahun ini langsung bangkit dari tempat tidurnya dan bersiap menuju ke SMA Pelita Harapan. Selain mempersiapkan diri, Gea juga mempersiapkan mentalnya, karena ia tahu banyak

Kamis, 29 Januari 2015

Cita citaku Seluas Lumpur - Cerpen Motivasi



CITA CITAKU SELUAS LUMPUR

Karya Irma Kinanthi



Pagi ini tak ada bedanya dengan hari-hari sebelumnya, aroma yang khas itu masih ada. Aku sebut khas karena aroma itu bak pedang yang menusuk tubuh. Memang aromanya menusuk, menusuk indra penciuman dan jangan bayangkan baunya seperti masakan di hotel-hotel bintang lima. Baunya seperti kentut lebih tepatnya seperti bau belerang. Padahal aku

Senin, 26 Januari 2015

Dasi Kupu-kupu - Cerpen Horor



DASI KUPU-KUPU

Karya S.Rangga



Malam yang mendebarkan. sampai-sampai aku kesulitan untuk tidur. Tidak terasa setelah empat tahun lamanya aku bisa di wisuda besok. Ini adalah saat-saat yang paling aku tunggu-tunggu selama ini. usahaku, kerja kerasku akan terbanyar dengan gelar "S, Kom" yang akan mengikuti namaku. Raditya Anas, S.Kom keren kan?

Seperti baru beberapa menit mataku terpejam,

Sabtu, 24 Januari 2015

Sepenggal Asa - Cerpen Cinta Remaja



SEPENGGAL ASA

Karya Ulfa Tapani

Dua orang gadis berjalan menghampiri Rena yang baru muncul di balik gerbang. Mereka menatap Rena tajam. Rena menarik nafas panjang. Peluhnya bercucuran setelah berjalan cukup lama untuk sampai ke sekolahnya. Rena membalas tatapan dua gadis itu dengan tatapan kaget. Mereka seolah akan melepaskan panah dari busurnya yang akan menusuk jantung Rena.
�Hai, upik abu!

Kamis, 22 Januari 2015

Misterius - Cerpen Horor



MISTERIUS
Karya Ermiwati


Hari itu aku bersama seorang wanita mendatangi sebuah tempat yang cukup indah pemandangannya ,keindahan tempt itu seakan akan membuatku terhipnotis oleh alam, aku tak dapat melihat keberadaan orang lain ditempat itu bahkan aku tak dapat merasakan dinginnya air hujan yang sedari tadi jatuh membasahi tubuhku. Lama aku berdiam diri menatap satu arah, seorang wanita yang

Selasa, 20 Januari 2015

Diary Tekutuk - Cerpen Horor Remaja



DIARY TERKUTUK

Karya Lintang Putri Negari



Suasana siang ini cerah sekali. Terlihat semua murid sedang memanfaatkan waktu istirahat dengan sebaik-baiknya. Mungkin agar pada saat pelajaran selanjutnya dimulai mereka tidak akan merasa tegang. Banyak murid yang berlalu lalang di depan kelasku dengan bebasnya. Namun tidak denganku.

Hanya karena saat pelajaran pertama aku mendapat masalah, aku

Jumat, 16 Januari 2015

Ratu Priskilla - Cerpen Cinta



RATU PRISKILLA
(Asrama Melodi Musik)

Karya Kakos

�Pandangan tertuju pada sebuah petikan gitar, membuat aku ingin memainkannya. Tak sadar aku terbawa alunan petikan gitar itu�.
Hidup ini memang terbalik terlihat sangat lucu dan tak adil, tolong aku! Entah bagaimana caranya agar aku bisa keluar dari asrama ini. Mungkin kau dapat membantu ku, atau kemudian besar kau tak akan pernah melihat lagi

Ramalan Zodiak Terbaru Untuk Tanggal 17 - 18 - 19 Januari 2015



Ramalan Zodiak Terbaru Untuk Tanggal 17 - 18 - 19 Januari 2015 - Ramalan zodiak adalah ramalan yang terdiri dari bintang-bintang yang mempunyai karakter yang berbeda pada setiap bintangnya dengan simbol-simbol yang melambangkan sebuah karakter seseorang yang mempunyai bintang tersebut, Ramalan Zodiak begitu banyak dicari oleh para remaja yang sedang ingin mencari tau ramalan mereka baik ataupun